Suasana SNMPTN UNSRI di Kampus Universitas IBA | 16 Jun 2010


Kategori: Universitas IBA

Tuntutlah ilmu sampai kenegeri China, pepatah itu masih dan tetap berlaku sampai saat ini. Itu tergambar dengan masih banyaknya calon  mahasiswa yang mendaftar di Perguruan Tinggi. Seperti hari ini di Lokasi SNMPTN UNSRI di Universitas IBA, masih banyak calon mahasiswa mengikuti ujian seleksi tersebut.
 
Di Lokasi SNMPTN Universitas IBA, ruang ujian SNMPTN yang dipakai 26 ruang untuk Program IPA dan IPC. Memakai ruang SMA dan Fakultas Ekonomi.
 
Universitas IBA juga saat ini membuka pendaftaran calon mahasiswa baru tahun akademik 2010/2011. Kunjungi segera stand Sekretariat PMB Universitas IBA Jalan Mayor Ruslan Palembang. 
tags:
Shared publicly - 18/06/2010 02:13