Mahasiswa UIBA Juara 2 Tingkat Nasional KTI APU PPT PPATK 2020


Kategori: Universitas IBA

  Ditengah situasi Indonesia dan dunia yang tengah dirundung duka oleh wabah Covid-19, mahasiswa iba membawa berita membanggakan dengan meraih juara 2 dalam Kompetisi Karya Tulis Ilmiah Anti Pencucian Uang dan Pencegahan Pendanaan Terorisme Piala Kepala PPATK Tahun 2020 antar perguruan tinggi se-Indonesia. 

Kompetisi ini sendiri dikuti 33 perguruan tinggi se Indonesia, temasuk dari beberapa perguruan tinggi ternama di Indonesia seperti UI, UGM, UNPAD, UNAIR, UNHAS, UNSRI, Atmajaya, dll.  Prestasi ini sangat membanggakan  bagi seluruh sivitas akademika Universitas IBA.

 

Tim mahasiswa UIBA yang meraih juara 2 di kompetisi ini terdiri dari :

Ketua Tim

Nama : M. Rizqi Hengki

NPM : 17.10.0006

Anggota

1. Nama : Rizka Anugrah Nur

NPM : 17.10.0011

2. Nama : Yuli Istiani

NPM : 17.10.0009

Ketiganya adalah mahasiswa dari Program Kekhususan Hukum Pidana

Fakultas Hukum Universitas IBA

Judul Karya Ilmiah:

Penerapan Non-Conviction Based Asset Forfeiture dalam Instrumen Unexplained Wealth Order Sebagai Kebijakan Kriminal Untuk Mencegah Kejahatan Korupsi dan Kejahatan Pencucian Uang

Pembimbing: H. Syaroji Karta, S.H., M.Hum.

Info seputar Kompetisi Karya Ilmiah:

Nama Kompetisi:

Kompetisi Karya Tulis Ilmiah Anti Pencucian Uang dan Pencegahan Pendanaan Terorisme Piala Kepala PPATK Tahun 2020 antar perguruan tinggi se-Indonesia(APU PPT PPATK 2020)

Topik:

Penerapan Non Conviction Based dalam praktek Asset Recovery TPPU di Indonesia

 

Batas waktu Pengiriman Karya Tulis : 13 April 2020

Pengumuman Pemenang : 17 April 2020

Peserta:

Daftar Peserta Lomba KTI:

1. IAIN Tulungagung

2. Institut Teknologi Sepuluh Nopember

3. STAI An-Nadwag Kuala Tungkal

4. STHI Jentera

5. STIKES Ciamis

6. Universitas Airlangga

7. Universitas Atmajaya

8. Universitas Bandar Lampung

9. Universitas Bengkulu

10. Universitas Brawijaya

11. Universitas Gadjah Mada

12. Universitas Hasanuddin

13. Universitas IBA Palembang

14. Universitas Indonesia

15. Universitas KH A Wahab Hasbullah Jombang

16. Universitas Lampung

17. Universitas Jember

18. Universitas Mataram

19. Universitas Mulawarman

20. Universitas Negeri Medan

21. Universitas Negeri Padang

22. Universitas Negeri Semarang

23. Universitas Setia Budi Surakarta

24. Universitas Ngudi Waluyo

25. Universitas Padjadjaran

26. Universitas Pattimura

27. Universitas Riau

28. Universitas Sam Ratulangi

29. Universitas Setia Budi Surakarta

30. Universitas Sriwijaya

31. Universitas Sumatera Utara

32. Universitas Surya Kencana

33. Universitas Taman Siswa Palembang

tags:
Ruli Joko PurwantoRuli Joko PurwantoShared publicly - 18/04/2020 07:52